Tips Cara Ngeblog di Hp Android

, , ,
Tips Cara Ngeblog di Hp Android
Tips Cara Ngeblog di Hp Android 


Tips Cara Ngeblog di Hp Android - Blogger adalah sebuah layanan publik yang dibuat oleh Pyra Labs dan diakuisisi oleh Google pada tahun 2003 silam, dan blogger dulu hanya bisa kita rasakan dan dinikmati oleh pengguna laptop atau komputer saja. taukah anda, kalau saat ini pihak google telah menyediakan sebuah aplikasi untuk smartphone android dan mempunyai fasilitas yang sama layaknya di komputer / laptop ?

Namun sebelum anda Ngeblog di android tentu tidak semudah dengan apa yang kita fikirkan, dan meski ada beberapa tips yang harus anda terapka di situ. disini saya bakal bagikan rangkuman tips dari saya.

1. Tentukan Tujuan

Apa tujuan blog itu penting ? tujuan blog itu sangat penting sekali dan wajib anda tanam di dalam hati, tanpa tujuan yang jelas maka blog yang anda kelolah akan berdampak tidak terurus.

2. Tentukan Topik Blog

Tips yang kedua sebelum anda memulai Ngeblog adalah, anda harus menentukan topik terlebih dahulu untuk memulai tersebut, Rekomendasi saya disini adalah buatlah Topik sesuai kemampuan anda, seperti pada blog ini yang mempunyai topik tentang tutorial.
3. Membuat Gmail

Setelah anda sudah mempunyai tujuan dan topik, buatlah akun gmail, tujuannya adalah untuk masuk di blogger. karena blogger adalah milik google dan anda wajib membuat email, jika anda sudah mempunyi akun google anda dapat langsung login di blogger.
4. Mulai Menulis

Jika anda sudah mempunyai blog dan udah siap, saatnya anda mulailah menulis dengan kemampuan yang anda miliki, pastikan artikel yang anda tulis betul - betul ori tanpa copas dari artikel milik orang lain.


Di atas adalah bagian yang harus anda perhatikan sebelum ngeblog, Karena tanpa 4 Tips tersebut jika anda tidak terapkan maka blog yang anda buat akan sia - sia dan tidak membuat hasil.  Sesuai dengan apa yang telah saya sebutkan di atas Yaitu Tips cara Ngeblog di Hp Android, Mungkin temen - temen uda gak sabar kan ?

Ok langsung saja.
  • Download aplikasi Blogger Panel di Playstore.
  • Setelah itu instal dan buka aplikasi tersebut
  • Kemudian Login menggunakan akun gmail yang anda buat tadi.
  • Setelah anda masuk silakan anda klik buat blog, Tulislah nama blog dan link blog anda sesuai dengan konten yang akan anda buat.
  • Jika sudah selesai, untuk membuat artikelnya anda dapat klik entri baru, tulis dan publis untuk melihat hasilnya
Hanya ini Tips Cara Ngeblog di Hp Android yang bisa saya paparkan, jika anda mempunyai pertanyaan ! Silakan Share komentar anda di bawah postingan ini. terimah kasih atas kunjungannya semoga kami slalu bisa membuat konten yang bermanfaat lainnya di blog ini ! See You

No comments:

Post a Comment

Terimah kasih atas kunjungan anda di blog ini, Smoga isi dari blog ini bisa membantu anda.

" SALAM SUKSES"