Tutorial Cara Membuat Blog Versi DSOP

Tutorial Cara Membuat Blog Versi DSOP
Tutorial Cara Membuat Blog Versi DSOP - Halo sobat, Apa kabar semuanya, Baik semua kan ? Nah, Pada kesempakatan kali ini saya akan membuat tutorial tentang cara membuat blog dengan mudah. Artikel ini merupakan artikel tutorial pertama kali yang akan saya share, jadi jika kebetulan ada hal yang kurang baik dalam pembahasan mohon maaf ya !

Oea seperti yang kita ketahui sendiri blogger merupakan sebuah web buatan si mbah google, Web ini adalah salah satu cara yang sering dilakukan orang untuk mendapatkan uang di internet dengan cara menulis.

Ok, sesuai dengan judul yang saya tulis di atas, Yuuuuk mari kita simak bersama Tutorial Cara Membuat Blog Versi DSOP !

1.       pertama-tama kita buka google chrome atau bisa juga buka mozila firrefox tergantung dari software anda sobat


 
2.       Kemudian Sobat DSOP Masuk ke blogger.com seperti gambar di bawah ini, jika sobat DSOP belum Punya Akun Google Sing up dulu.
 

3.       Kemudian setelah login ke blogger.com, Sobat DSOP akan melihat tampilan seperti gambar dibawah ini.                        
    
                         

4.       Lalu di situ ada blog bru / balog new, kemudian sobat Klik blog baru
 


5.       Nah setelah sobat Klik Blog baru, Lalu akan muncul tampilan seperti gambar ini, judul itu artinya judul Blog contoh : melle Software
Kemudian Alamat / Url itu adalah Situs blog Sobat, dan sedangkan Templet  itu adalah tema dari blog yang akan sobat DSOP buat dan jika sudah di isi kita Klik Buat blog. Untuk Templet design sobat bisa download di postingan Admin yang akan datang.


6.       Widie,,,, selesai,



7.       Nah jika sobat DSOP pengen Lihat hasilnya sendiri Sobat DSOP Klik Lihat Blog Yang Ada di sebelah Kanan


8.       Lalu setelah tampilan seperti ini Blog Sobat DSOP sudah selesai dan kemudian di design HTMLnya.
 

Mudah bukan tutorialnya ? Mungkin hanya inilah yang dapat sampaikan di artikel ini semoga artikel yang saya share bisa bermanfaat untuk temen, Jika ada pembahasan yang sulit di mengerti mohon maaf ya kawan, Karena artikel ini merupakan artikel awal dari pembelajaran saya. Tanks You !

No comments:

Post a Comment

Terimah kasih atas kunjungan anda di blog ini, Smoga isi dari blog ini bisa membantu anda.

" SALAM SUKSES"